Lirik Lagu Bintang Kehidupan | Nike Ardilla

Jenuh aku mendengarManisnya kata cintaLebih baik sendiri

Bukannya sekaliSeringku mencobaNamun kugagal lagi

Mungkin nasib iniSuratan tangankuHarus tabah menjalani

Jauh sudah melangkahMenyusuri hidupkuYang penuh tanda tanya

Kadang hati bimbangMenentukan sikapkuTiada tempat mengadu

Hanya iman di dadaYang membuatku mampuSlalu tabah menjalani

Malam malam aku sendiriTanpa cintamu lagi oh..oh ho..hoHanya satu keyakinankuBintang kan bersinarMenerpa hidupkuBahagia kan datangg ..oh oh

Comments